Ragamu ada tidak rasamu
Sepasang sepatu tak bertemu
Ku merindukan kamu yang dulu
Dulu kita rekat dan mengikat
Kini tlah merenggang jadi jauh (jauh)
Daun-daun tumbuh lalu jatuh
Ku cari-cari kemana kamu
Kaku kamu di depanku
Bukan kamu yang ku tau
Ku temui namun kau tak menyapa
Kabar suka yg ku bawa
Kau terlihat biasa
Dalam hujan kau lambaikan tangan
Dalam hujan kau lambaikan tangan
Kaku kamu di depanku
Bukan kamu yang ku tau
Ku temui namun kau tak menyapa
Kabar suka yg ku bawa
Kau terlihat biasa
Dalam hujan kau lambaikan tangan
Dalam hujan kau lambaikan tangan