Lirik Danilla Riyadi - Kalapuna
Resah kala kau jaga
Murka jika ku dengar
Letih tanpamu
Arungi lautan rindu
Remang tiada tara
Namun sungguh terasa
Harum belaimu
Seakan terus menunggu
Lepas jua jasadmu
Biar buyar asa ku
Renungan yang mengalun
Penuh sudah segala ruang
Apakah aku terlalu keras menikam?
Lepas jua jasadmu
Biar buyar asa ku
Sukar sudah tegak ku
Punah sudah masa ku
Murka jika ku dengar
Letih tanpamu
Arungi lautan rindu
Remang tiada tara
Namun sungguh terasa
Harum belaimu
Seakan terus menunggu
Lepas jua jasadmu
Biar buyar asa ku
Renungan yang mengalun
Penuh sudah segala ruang
Apakah aku terlalu keras menikam?
Lepas jua jasadmu
Biar buyar asa ku
Sukar sudah tegak ku
Punah sudah masa ku
DISCLAIMER: Rozy.web.id tidak menyediakan link download lagu .mp3. Lirik-lirik yang tersedia pada web ini tidak berafiliasi dengan pemilik/pembuat lirik lagu aslinya. Semua lirik adalah milik dan hak cipta dari pemilik/pembuat lirik aslinya. Web ini hanya berbagi informasi, khususnya lirik lagu. Apabila ada kesalahan kata-kata pada lirik yang telah dishare, mohon dimaafkan. Kontak kami jika ada komplain atau hal lainnya, halaman kontak tersedia pada menu web ini.